Ingin kuliah di Jepang namun tidak ingin mengeluarkan dana yang terlalu besar untuk menempuh pendidikan di sana? Bagi Anda yang sedang mengalaminya, bisa mendaftar beasiswa kuliah di Jepang dan berangkatlah belajar di Jepang dengan jalur beasiswa.
Read more
Menempuh pendidikan di Jepang secara gratis tentu semua orang menginginkannya utamanya bagi mereka yang memang scholarship addict. Jika Anda pun demikian, kami akan bagikan untuk Anda beberapa tips yang bisa diterapkan untuk dapatkan beasiswa di Jepang gratis.
<...
Read more
Nama YouTuber dan pengusaha muda Jerome Polin tentu sudah tak asing lagi. Nah, YouTuber kondang yang sering membahas matematika di channel YouTubenya tersebut ternyata adalah penerima beasiswa busan Jepang yaitu Mitssui Bussan Scholarship.
Read more
Selain menjadi negara dengan kebudayaan dan wisatanya yang mengagumkan, Jepang juga dikenal sebagai negara dengan sistem pendidikan yang sangat maju. Selain menghadirkan pendidikan untuk warga lokal Jepang, banyak jenis beasiswa di Jepang yang juga dihadirkan untuk berbagai lapisan.
Beasiswa di...
Read more
Tahun baru merupakan moment pergantian tahun yang selalu dilambangkan dengan permulaan kehidupan yang baru di tahun yang baru. Setiap negara tentu punya budaya dan tradisi tahun baru sendiri – sendiri termasuk Jepang. Budaya tahun baru di Jepang terkenal sangat unik lho. <...
Read more
Meski agama resmi di Jepang dan mayoritas masyarakatnya memeluk agama Shinto dan Buddha, akan tetapi semarak natal juga masih bisa dirasakan. Ada banyak acara natal di Jepang sampai dengan tradisi – tradisi unik yang biasa menyemarakkan moment natal di sana.
Read more
Indonesia merupakan negara yang memiliki aneka ragam bahasa daerah akan tetapi disatukan dengan satu bahasa persatuan yaitu bahasa Indonesia. Oleh sebab itu ketika berlibur di berbagai daerah Indonesia tidak akan kesulitan dengan adanya bahasa persatuan, namun bagaimana jika berlibur di Jepang sementara tidak menguasai bahasa Jepang?